Dennis Adhiswara

Dari Wiki Javasatu
Loncat ke navigasi Loncat ke pencarian

Dennis Adhiswara
Lahir14 September 1982 (umur 42)
Malang, Jawa Timur, Indonesia
Pekerjaan
Tahun aktif2001—sekarang
Suami/istri
Nadia Flo
(m. 2009; c. 2014)
Fauzia Vina Soraya
(m. 2017)

Dennis Adhiswara (lahir 14 September 1982) adalah aktor, penulis, dan sutradara Indonesia.

Karier[sunting | sunting sumber]

Dennis memulai kariernya sebagai penulis skenario untuk film Jakarta Project yang dirilis pada tahun 2001. Kemudian, Dennis terjun ke dunia seni peran dengan membintangi film drama romantis Ada Apa dengan Cinta? pada tahun 2002.

Pada tahun 2012, Dennis mendirikan sebuah platform video daring multi-saluran dengan nama Layaria.

Filmografi[sunting | sunting sumber]

Film[sunting | sunting sumber]

Sebagai aktor[sunting | sunting sumber]

Tahun Judul Peran Catatan
2002 Ada Apa dengan Cinta? Mamet
2003 Kwaliteit 2 Limin
2004 Brownies
2006 Jomblo Bimo
2007 Kamulah Satu-Satunya Beni
2008 Hantu Jembatan Ancol Jojo
Ayat-Ayat Cinta Rudi
Si Jago Merah Penumpang taksi
Cinta Setaman Adik penjual DVD
Bukan Cowok Idola Kalin
2010 Bahwa Cinta Itu Ada Gungun
Sang Pencerah Hisjam bin Hoesni
3 Pejantan Tanggung Kris
2011 Baik Baik Sayang Bagas
2015 Pizza Man Dokter Swara
2016 Ada Apa dengan Cinta? 2 Mamet
2017 The Last Barongsai Alma
2018 Milly & Mamet: Ini Bukan Cinta & Rangga Mamet
2021 Tentang Rindu Chef Andi
2022 Ratu Dansa Dito dewasa
2023 Adagium Letkol Agus
Perjanjian Gaib Andri
rowspan="2" Templat:TBA Kutukan Calon Arang
Tumbal Arwarod
Keterangan
  Belum dirilis
  • TBA : To be announced

Sebagai pembuat film[sunting | sunting sumber]

Tahun Judul Dikreditkan sebagai Catatan
Sutradara Penulis Produser
2001 Jakarta Project No Skenario No
2003 Kwaliteit 2 Yes Skenario Yes Juga penyunting
2008 Kick'n Love Yes Skenario No
2017 Eternal Love No Cerita Yes Film pendek

Serial web[sunting | sunting sumber]

Sebagai aktor[sunting | sunting sumber]

Tahun Judul Peran Catatan
2020 Twisted Robby Episode 1
2021 Joe & Robot Kopi Teddy
Write Me a Love Song Dokter Episode 4
2022—2023 Mendua Felix Ali
2023 Di Bulan Suci Ini... Wisnu Nugroho
Templat:TBA Cinta Pertama
Keterangan
  Belum dirilis
  • TBA : To be announced

Sebagai pembuat film[sunting | sunting sumber]

Tahun Judul Peran
2018 Jawara Indonesia Sutradara

Serial televisi[sunting | sunting sumber]

Tahun Judul Peran Catatan
2007 Jomblo Bimo
2008 X-tra Heboh
2013 Malam Minggu Miko Rico Musim 2; Episode 19

Penghargaan dan nominasi[sunting | sunting sumber]

Tahun Penghargaan Kategori Karya yang dinominasikan Hasil
2006 Festival Film Indonesia Pemeran Pendukung Pria Terbaik Jomblo Nominasi
2010 Festival Film Bandung Pemeran Pembantu Pria Terpuji Film Bioskop Bahwa Cinta Itu Ada Nominasi
2017 Indonesian Box Office Movie Awards Pemeran Pendukung Pria Terbaik Ada Apa dengan Cinta? 2 Nominasi
2019 Indonesian Movie Actors Awards Pasangan Terbaik (bersama Sissy Priscillia) Milly & Mamet: Ini Bukan Cinta & Rangga Nominasi
Pasangan Terfavorit (bersama Sissy Priscillia) Nominasi

Referensi[sunting | sunting sumber]

Pranala luar[sunting | sunting sumber]

Lua error in Modul:Authority_control at line 1174: attempt to index field 'wikibase' (a nil value).


Templat:Pemeran-stub