Templat:Tahukah Anda
- "... bahwa Pasukan Rakyat Kalimantan Utara, yang mayoritas beranggotakan warga Tionghoa pro-komunisme dari Kalimantan Britania, mendapatkan pelatihan dan persenjataan dari Tentara Nasional Indonesia untuk melawan Malaysia dalam Konfrontasi Indonesia-Malaysia?"
- "... bahwa musang rase diambil minyaknya yang harum dan diolah menjadi minyak-minyak yang bernama dedes, jebat, dan juga kasturi?"
- "... bahwa Adolf Hitler diyakini meninggalkan Wina untuk menghindari wajib militer yang dilaksanakan tentara Austria?"
- "... bahwa lakon ketoprak Baron Sekeber mengisahkan seorang keturunan bangsawan Belanda atau Spanyol yang berperang tanding melawan Panembahan Senapati dari Kesultanan Mataram?"
Kembali ke Wikipedia:Tahukah Anda, atau lihat daftar entri Tahukah Anda bulan ini